Latest

Wednesday 27 February 2019

Interior Design Rumah Minimalis Modern

No comments:
Desain rumah minimalis tentunya akan lebih pas jika menggunakan desain interior yang minimalis juga untuk semakin menampilkan suasana eksterior dan interior yang minimalis. Di entri blog kali ini saya mengambil beberapa gambar yang tersedia di internet yang nantinya bisa anda gunakan sebagai inspirasi atau referensi untuk mendesain interior rumah minimalis yang sesuai dengan denah rumah anda, mulai dari ruang tamu minimalis, dapur, ruang makan, kamar tidur, kamar mandi, ruang keluarga, atau ruang belajar.

Berikut adalah beberapa contoh rumah minimalis modern yang dapat menjadi inspirasi untuk anda








Manfaat & Contoh Interior Design Type 36

No comments:
Rumah yang merupakan sebuah kebutuh yang lumrah dalam hidup manusia yang jaman sekarang ini mempunyai tempat tersendiri di mata dan hati mereka. Di jaman yang sekarang ini rumah bukan hanya tempat hunian saja tapi juga sekaligus sebagai aksesoris hidup ini terbukti dari desain rumah dengan beragam style yang sudah di terapkan pada semua model rumah baik pada rumah mewah mau pun rumah minimalis.

Ngomong-ngomgong soal rumah minimalis, ternyata rumah model ini membpunyai beberapa type rumah di antarnya rumah minimalis dengan type 36 yang sekarang akan menjadi topic pembahasan kita kali ini.




Kelebihan dari Rumah minimalis Type 36 

1. Maksimal dan hemat dalam penggunaan lahan
Karena pada lahan sesempit apapun rumah jenis yang type 36 masih bisa tetap bisa dibangun dan lebih uniknya lagi karena rumah jenis dan type ini memiliki sisi desain eksterior dan interior yang sangat luar biasa

2. Tampak modern
Rumah minimalis ini memiliki sisi yang menarik karena memiliki banyak sekali variasi warna yang mencolok sehingga tampil lebih elok

3. Mudah mengatur tata letak
Untuk desain rumah minimalis ini mudah diatur desain interior dan eksteriornya.

4. Hemat biaya

Rumah minimalis type 36 ini hemat biaya dalam pembangunannya karena hemat lahan juga hemat material.

Jika Anda ingin membangun rumah dengan type 36 sebaiknya Anda memiliki sebuah pandangan akan seperti apa rumah type 36 yang akan dibangun. Kemudain tata letak seperti apa lokasi ruang tamu, kamar utama, kamar mandi, dapur dan bagian-bagian lainnya.

Untuk yang sedang mencari inspirasi contoh gambar rumah minimalis type 36 maka bisa melihat gambar yang sudah di siapkan di bawah ini.







Interior Design Rumah Minimalis

No comments:

Desain rumah minimalis sederhana memang sangat mudah sekali tetapi tampilannya tidak menarik, apalagi model rumah minimalis type 36 unuran kecil. Selain eksterior bagian dalam interior rumah minimalis type 36 rancangan mewah tentunya juga penting dilakukan oleh pemilik hunian. Banyak sekali pertimbangan yang harus kamu pikirkan demi kenyamanan saat berada didalam tempat tinggal anda. Untuk kelancaran melakukan renovasi dengan referensi foto contoh interior rumah minimalis type 36 modern.

Ternyata banyak sekali desain yang harus diaplikasikan pada sebuah hunian untuk memperoleh kenyamanan dan kesejukan dalam rumah impian. Interior bagian dari rumah yang terletak pada bagian dalam ruangan. Banyak sekali penghuni rumah melakukan kesalahan dalam mendesain interior rumah type 36 idamannya. Kesalahan tersebut akan berdampak membosankan karena desain yang diaplikasikan nampak berantakan. Cara tepat desain interior rumah sederhana adalah dengan memberikan penataan ruangan yang rapi. penataan tersebut dapat dilakukan dengan menyisihkan beberapa perabot atau furnitur yang tidak penting. Hal tersebut akan memberikan kesan rapi dan space dalam ruangan nampak lebih luas.

Perkembangan dunia desain interior rumah minimalis type 36 bisa dibilang sangat pesat terutama di daerah perumahan yang memakai konsep rumah 21 ukuran kecil. Biasanya rumah type 36 1 lantai mempunyai 3 kamar tidur sedangkan 2 lantai sampai 4 dan 5 kamar. Mangkanya redaksi kami menberikan gambar interior rumah minimalis dua jenis supaya pemirsa dapat memilih sesuai keinginan. Impian memiliki rumah bergaya luar negri bukanlah yang terlalu sulit jika kita mengerjakannya bersunguh – sungguh. Gambar interior rumah minimalis type 36 terbaru terdapat tatanan lebih indah dari pada tahun sebelumnya.

Untuk warna interior ruang tamu rumah minimalis type 36 sebaiknya diluapkan dengan corak berwarna cerah dan sejuk seperti, biru dan hijau. Selain itu, pada ruangan tersebut juga bisa diaplikasikan warna putih untuk memberikan tampilan yang bersih dan rapi. pewarnaan cat dinding berawana terang seperti hijau muda, biru, dan coklat. Selain memberikan kesan cerah pada ruanga, warna tersebut juga memberikan suasana dingin dan nyaman pada penghuninya. Jangan lupa desainkan juga pada bagian plafon rumah. walaupun bertipe sederhana, dengan hadirnya plafon yang elegan akan menambah suasana keindahan yang menjadikan penghuninya betah untuk beraktifitas di dalamnya.Plafon bisa dipilih berdasarkan jenis, diantaranya gypsum, glass block, dan fiber. Untuk memberikan kesan dingin pada ruangan. disarankan untuk mengaplikasikan plafon berbahan fiber. Dikarenakan fiber mampu menyerap panas yang cukup baik.


Langkah awal desain rumah minimalis type 36 selalu berhubungan dengan konsep yang diterapkan dalam rancangan hunian tersebut. Untuk rumah minimalis, interior sebenarnya cukup simpel dalam dekorasinya, berbeda dengan rumah mewah yang lebih rumit mulai dari dinding interiornya, kebanyakan rumah minimalis menerapkan pewarnaan dengan cat dinding tanpa motif atau polos. Warna yang diusung disarankan memiliki kesan cerah seperti hijau, biru, putih, dan coklat. Dengan demikian, ruangan nampak sejuk dan nyaman. furnitur yang disematkan memiliki banyak manfaat untuk menghemat space ruangan.

Rumah minimalis type 36 di ruang keluarga pastinya kamu menginginkan suasana yang nyaman serta nuansa unik yang berada dalam ruang keluarga. Dalam pemilihan cat interiornya, berikan warna dengan pewarnaan cat yang terang. Hal ini untuk memberikan efek cerah pada ruang keluarga. Jangan lupa sesuaikan dengan beberapa warna furnitur yang berada dalam ruangan tersebut. Selanjutnya menuju ke ruang dapur yang sering berada pada bagian sudut belakang rumah, sering sekali memiliki pencahayaan yang kurang. Dengan kondisi itu aplikasikan warna-warna cerah dan menarik pada ruanga tersebut. Seperti warna putih, orange muda, dan biru mudah untuk membantu pencahayaan ruangan tersebut.







Manfaat Interior Design Rumah Kecil

No comments:


Biasanya yang tinggal di lingkungan perkotaan, memiliki rumah dengan lahan yang luas mungkin akan lebih sulit dari pada menyewa sebuah apartemen.

Lahan yang semakin terbatas memungkinkan pembangunan rumah dengan space yang tidak luas. Solusinya yaitu dengan menata design interior rumah dengan tepat. Selain itu, memiliki model rumah mungil asri justru banyak keuntungannya, salah satunya yaitu :

Rumah Lebih Homey

Model rumah mungil cantik justru bisa memperoleh kesan lebih nyaman dan homey dari pada rumah luas dan besar. Ukuran kecil bukanlah jadi suatu permasalahan asalkan bisa menjadikan rumah menjadi tempat tinggal yang menyenangkan dengan melakukan penataan design interior yang cermat. Selain itu, interaksi penggunanya akan lebih meningkat dengan desain rumah mungil sederhana dibanding rumah besar hingga kesan akrab akan terasa lebih kental.



Kemudahan Dalam Perawatan

Rumah yang ingin terlihat rapi dan bersih memang harus rajin dilakukan pembersihan dan perawatan. Untuk yang mempunyai rumah kecil cantik dan unik, bersih-bersih setiap hari pun rasanya tidak akan sulit dan mengeluarkan energi lebih. Biaya untuk perawatan dan perbaikan kalau ada kerusakan, pasti juga tidak lebih besar dibanding perawatan rumah dengan ukuran yang besar, kan?

Tidak Repot Saat Ingin Melakukan Perbaikan

Saat tampilan rumah sudah dirasa membosankan, atau perlu dilakukan perbaikan, maka tidak akan merasa repot untuk merenovasi. Merombak tempat tinggal dengan desain rumah kecil 2 lantai pasti akan lebih mudah dan memerlukan waktu lebih cepat. Biaya yang di keluarkan akan ramah di kantong, bahkan bisa dipakai untuk mempermanis tampilan ruang memakai hiasan rumah. Memiliki rumah kecil tapi mewah yaitu hal yang penting karena tempat tinggal yang nyaman yaitu cerminan dari pribadi pemiliknya. Apalagi kalau ada tamu yang berkunjung ke rumah, maka hal pertama kali yang dilihat sudah pasti tampilan dan penataan ruangan.

Tuesday 26 February 2019

Keuntungan Interior Design Minimalist

No comments:
Kemana pun kita pergi, pasti ada satu tempat yang selalu ingin membuat kita pulang yang biasa disebut rumah. Sebagai tempat untuk menghabiskan waktu setelah lama beraktivitas, rumah menjadi tujuan yang paling tepat untuk beristirahat. Ditunjang dengan tempat tinggal yang nyaman, beristirahat di rumah tentu akan menjadi lebih menyenangkan.

Tapi, tahukah kalian bahwa versi rumah paling nyaman menurut setiap orang ternyata berbeda, Rumah yang nyaman dan identik dengan beberapa gaya desain interior yang dapat diaplikasikan menurut selera dan kebutuhan masing-masing orang.

Dari sekian banyak gaya desain interior antara lain gaya minimalis, kontemporer, klasik, industrial, monokrom, dan lain-lain, ternyata ada satu gaya yang menjadi favorit banyak orang, yaitu rumah dengan gaya desain minimalis.

Mengapa rumah minimalis? Ternyata memiliki rumah minimalis memiliki banyak keuntungan. Simak penjelasan tentang kelebihan yang bisa kalian dapatkan jika memiliki rumah minimalis ini.

1. Banyak nya ruang terbuka


Keuntungan punya rumah minimalis yang paling menonjol adalah kalian akan lebih leluasa memiliki tempat dengan banyak ruang terbuka. Kebebasan ruang ini bisa kalian dapatkan juga walaupun tinggal di apartemen dengan luas yang terbatas.

Gaya minimalis justru sangat tepat apabila diterapkan pada apartemen kecil. Keuntungan mempunyai rumah minimalis itu ternyata akan lebih mudah dari segi penataan ruang. Apabila kalian tipe orang yang suka mendekorasi atau mengubah set ruang, maka gaya desain interior minimalis akan cocok untuk diaplikasikan.

2. Simple & Elegan


Jika kalian tidak suka dengan hal yang merepotkan, memilih gaya desain minimalis adalah hal paling baik. Singkirkan saja dekorasi ruang yang tidak perlu karena terlihat praktis adalah salah satu ciri khas dari ruang minimalis. Selain itu, tanpa perlu memberikan banyak tambahan aksen yang berlebihan, memiliki rumah minimalis akan memberi kesan hunian yang simpel dan elegan.

3. Mudah Dibersihkan & Mudah Perawatannya


Punya furnitur yang awet dan tahan lama? Tentu semua orang menginginkannya, bukan? Kunci dari memiliki furnitur yang awet dan tahan lama tentu saja dari segi pemilihan bahan dan kualitas bahannya. Namun, ada hal yang kerap diabaikan sehingga dapat mengurangi umur pemakaian furnitur, yaitu dari segi cara membersihkan dan merawat furnitur.

Furnitur yang kerap dibersihkan dan dirawat secara benar tentu akan lebih baik kualitasnya dibandingkan yang tidak pernah dirawat. Debu, noda, atau bercak yang menempel jika dibiarkan bertahun-tahun bisa menyebabkan kerak dan menyebabkan furnitur menjadi rusak. Untuk merawat furnitur dengan gaya minimalis ternyata sangat mudah. Kalian hanya perlu menjaganya agar tidak terkena tumpahan air atau bahan kimia yang dapat merusak produk.

Untuk membersihkan, cukup menggunakan kain lap yang lembab atau menggunakan kain microfiber. Bagi furnitur yang terbuat dari kayu solid, kalian dapat membersihkan debu dan kotoran yang menempel mengikuti arah alur kayu.

4. Kenyamanan & Kualitas


Tidak perlu memasukkan banyak barang, kalian sudah bisa mendapatkan kenyamanan yang maksimal dari hunian minimalis, lho. Bagaimana caranya? Hadirkan kenyamanan di rumah minimalis sendiri dengan mengisi ruangan menggunakan furnitur berkualitas. Saran terbaik adalah memercayakan pilihan furniturmu pada Fabelio.com. Banyak sekali pilihan furnitur yang ada disini sehingga kalian bebas memilih mana yang paling tepat untuk mengisi kamar minimalismu. Tidak perlu repot karena kalian bisa membeli furnitur secara cepat dan mudah hanya dari smartphone kalian.

Wednesday 20 February 2019

design ruang tamu jakarta barat

No comments:
Ini adalah fakta bahwa dalam membangun rumah baru hari ini, baik ruang tamu atau ruang keluarga akan menjadi ruang yang lebih kecil. Ada banyak hal yang bisa dilakukan untuk membantu visual memperbesar ruang yang lebih kecil. Ada cara untuk menggunakan warna yang lebih gelap dan lebih besar furnitur skala ruang yang lebih kecil, namun keberhasilan penggunaan mereka membutuhkan mata yang terlatih. Jika Anda ingin mendekorasi sebuah ruangan kecil dengan keyakinan ide-ide berikut ini mudah diterapkan.


Temukan pilihan desain untuk ruang tamu kecil. Anda akan menemukan desain ruang tamu minimalis,desain ruang tamu kecil,desain ruang tamu mungil,design interior ruang tamu kecil,desain ruang tamu sempit,design ruang tamu mungil,desain interior ruang tamu kecil untuk melengkapi setiap rumah dan sesuai selera! Berikut beberapa gambar desain untuk ruang tamu kecil semoga bermanfaat.







kelebihan dan kekurangan design interior di indonesia

No comments:


Sebelum kita benar benar terjun dalam suatu bidan usaha perlulah kita mempertimbangkan dan menganalisis sebuah keuntungan serta kekurangan dari bisnis itu. Disini saya paparkan kemungkinan yang menjadi kelebihan dan kekurangan dalam bisnis jasa design Interior

Kelebihan Bisnis Jasa Desain Interior

Luasnya pembangunan sektor properti di kota-kota besar, memberi peluang pasar yang cukup potensial bagi para pelaku bisnis desain interior. Bahkan saat ini masih banyak pasar desain interior yang masih belum tergarap dengan optimal, sehingga pangsa pasar yang bisa Anda bidik masih sangat luas dan peluang bisnisnya semakin hari semakin menjanjikan income yang besar bagi para pelakunya. Sementara ini kota-kota besar yang sudah memiliki permintaan konsumen cukup tinggi berdarkan survey yaitu kota Jakarta, Bali, Bandung, dan Surabaya. Mungkin di kota anda, anda bisa menjadi perintis jenis usaha yang satu ini

Kekurangan Bisnis Jasa Desain Interior

Disamping kelebihan, interior tentu memiliki kekurangan yang adanya beberapa kendala usaha yang sering dihadapi para penyedia jasa desain interior. Salah kendalnya seperti kondisi pasang surut permintaan konsumen yang relatif belum stabil, sehingga para pelaku usaha dituntut untuk lebih aktif menjalankan strategi pemasaran jemput bola guna meningkatkan omset pendapatan setiap bulannya. Selain itu, dalam menjalankan bisnis desain interior diperlukan modal ilmu, skill, dan pengalaman yang cukup untuk menghasilkan karya desain yang bagus. Karenanya, Serta jangan lelah belajar dan menambah jam terbang anda untuk meningkatkan kemampuan di bidang desain interior.
 
Copyright ©2016 Exoluc Indonesia | Layanan Pengecatan Profesional • All Rights Reserved.
Template Design by BTDesigner • Powered by Blogger